Bertemu lagi dengan blog tanyaOPOO, semoga anda berkesan mengunjungi blog kami. Kali ini judul artikel kami adalah Minyak Goreng Bagusnya Di Pakai Berapa Kali? Pertanyaan ini sering muncul bila kita sudah berbicara masalah kesehatan, tapi kalau di tinjau dari segi ekonomi, hmmm..banyak yang menyepelekan jawaban dari pertanyaan ini. Maklum
harga minyak goreng termasuk mahal.
harga minyak goreng termasuk mahal.
Minyak goreng sebaiknya di pakai tidak lebih dari 4 kali saja. Dan sebaiknya cek selalu, apakah minyak goreng sudah bau tengik atau basi. Jadi walau dianjurkan boleh memakai minyak goreng 4 kali, tetap di cek kelayakan minyak goreng tersebut.
Kebanyakan dari ibu-ibu biasanya merasa sayang untuk membuang minyak sisa penggoreng atau jelantah. Tapi demi kesehatan anda dan keluarga sebaiknya hindari memakai minyak goreng berkali-kali. Cukup empat kali saja. Setelah itu, iklaskanlah membuang minyak jelantah tersebut.
Kerugian atau bahaya memakai minyak jelantah bisa anda baca di Bahaya Pemakaian Minyak Jelantah. Selain memiliki kerugian sebenarnya ada juga keuntungannya. Keuntungannya adalah, bila minyak goreng yang kita gunakan adalah bekas menggoreng ayam, saat digunakan untuk menumis sayur maka sayurnya akan terasa enak.
Untuk menghindari pemakaian minyak, mulailah dengan menggunakan minyak goreng dengan sedikit. Saat ini banyak makanan lezat yang di olah tanpa minyak goreng. Untuk hidup sehat, mulailah mengurangi minyak goreng dan terapkan prilaku sehat di setiap aktifitas anda.
0 komentar:
Posting Komentar